SMP Teuku umar Semarang kembali membuktikan diri menjadi sekolah yang yang tak hanya unggul dalam bidang religi, namun juga piawai dalam mencetak siswa siswi juara
SMP Teuku umar Semarang kembali membuktikan diri menjadi sekolah yang yang tak hanya unggul dalam bidang religi, namun juga piawai dalam mencetak siswa siswi juara. kali ini siswa kelas VIII- 2 Dan' Ibrahim Duha berhasil menjadi juara III pada turnamen Tenis Reputation Tingkat Nasional Under 16 Tahun.